Friday, November 25, 2016

Cara Cek Pulsa Kuota Isi Pulsa Mengaktifkan Paket Tri Melalui Browser

Cara Cek Pulsa Kuota Isi Pulsa Mengaktifkan Paket Tri Melalui Browser


logo 3
Tri adalah operator GSM dan penyedia layanan internet bergerak yang dikelola oleh PT Hutchison 3 Indonesia. Tri selalu mengutamakan kenyamanan penggunanya hingga para customernya nyaman dalam menggunakan kartu Tri ini. Jika dibandingkan dengan operator lainnya, Tri adalah provider yg paling nyaman digunakan karena harganya murah, penggunaannya santai, dan aksesnya yang bebas. Akses yg bebas seperti dapat melihat info kuota dan pulsa, mengisi pulsa dan paket di perangkat yang kita gunakan. Di postingan saya kali ini, saya akan menjelaskan kalian cara cek pulsa, kuota, isi pulsa, paket Tri melalui browser yang kalian gunakan.
  1.  Buka Browser kalian. (Terserah mau perangkat yang mana aja, HP/Laptop/Komputer/lainnya)
  2.  Pada tempat penulisan situs web, ketik internet.tri.co.id < tinggal klik jika malas ngetik
  3. Untuk mengecek sisa kuota dan pulsa, di halaman tersebut ada info kuota, pulsa, masa aktif kartu, jenis kartu, nomor kartu, dll.
  4. Untuk mengisi pulsa, klik >Isi Ulang Pulsa.<. Dan masukkan kode voucher pulsa kalian.
  5. Untuk mengaktifkan paket Tri, bisa diklik link ini > Paket. <
-THX-


    Available link for download