Wednesday, January 18, 2017

Cara Atasi Error The Disk Drive is Not Formatted

Cara Atasi Error The Disk Drive is Not Formatted


Pernahkah anda melihat jendela pop up diatas ketika sedang membuka forlder atau membuka disk drive ?
Jika anda pernah melihat jendela pop up diatas maka dapat dipastikan folder / drive yang sedang anda ingin buka tidak dapat dibuka pada waktiu itu. Tetapi, hal itu dapat teratasi dengan fitur CHKDSK,
silahkan download software dibawah ini untuk memudahkan anda dalam melakukan scanning


Password : www.edenpemalang.blogspot.com
Note :
Pastikan tutup semua file (Winamp, MPC - HC, Windows Media Player, WinRAR, dll.)

agar proses scanning tidak gagal

Silahkan buka dan jalankan file CHKDSK Untility.bat
dan akan muncul jendela pop up seperti dibawah ini


Masukkan letter (Huruf) Drive yang ingin di scan
Silahkan lihat di My Computer untuk melihat huruf drive
misal Local Disk (C:), C adalah huruf drivenya, hal yang sama ada pada Local Disk (E:), E adalah letter drive nya, samakan dengan letter drive di komputer anda


pada jendela CHKDSK Untility silahkan dimasukan Letternya saja (Hanya huruf misal E, C, D, dll. jangan memasukkan dengan tanda yang lainnya, misal; D:, C:, E:, karena hal tersebut akan membuat scanning gagal


lalu tekan enter dan akan mumcul tampilan seperti ini


Tunggu sampai selesai. Tanda sudah selesai pada jendela cmd akan muncul gambar seperti ini


Tekan tombol apa saja pada keyboard untuk keluar
dan akan muncul pop up seperti ini


Silahkan coba buka folder/drive tersebut kembali.
Jika masih belum bisa,
coba restart komputer dan jalankan proses dari awal.

Semoga dapat bermanfaat,
silahkan tambahkan di kolom komentar pertanyaan anda, reaksi anda, dan kritikan anda.

Luangkan waktu anda sejenak untuk membantu kami dengan menekan tombol di bawah ini

Subscribe akun YouTube! kami
 Terima Kasih


Available link for download